Dalam membangun desa wisata memang butuh banyak pengorbanan jadi pantas saja jika saya menyebut rekan - rekan yang mengembangkan desa wisata adalah para pejuang wisata, karena banyak sekali yang mereka korbankan untuk membangun desa wisata, baik pengorbanan waktu, materi maupun terpaan ujian mental dari banyak orang lain yang tidak sepemikiran